Jumat, 06 Januari 2012

Super Junior Leeteuk Belum Meninggalkan Acara "We Got Married"




Beberapa kabar menyebutkan bahwa anggota super junior yaitu Sungmin, Eunhyuk, Donghae, dan Kyuhyun akan berpartisipasi di acara We Got Married, mengikuti jejak sang leader yang saat ini tengah menjalani acara tersebut. Namun ada sedikit gangguan yang muncul dari kabar tersebut, Super Junior Leeteuk mengatakan kekecewaannya terhadap rumor yang beredar bahwa ia akan sesegera mungkin meninggalkan acara ini. Dia pun membantah hal tersebut. Rumor ini beredar dikarenakan Leeteuk sedang sibuk dengan persiapan konsernya dan persiapannya mengikuti wajib militer di Korea.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar